Setiap menjelang tahun baru, setiap orang pasti sudah menyusun rencana tentang hal apa saja yang akan mereka lakukan setahun ke depan. Baik itu resolusi tahun 2023 yang berhubungan dengan rencana keuangan, rencana kesehatan dan rencana lainnya. Meski Anda punya banyak…
Kategori: Tips Rumah
Tips Merawat Kasur Busa
Kasur busa Inoac telah dikenal sejak lama sebagai kasur yang memiliki daya tahan tinggi. Tidak hanya itu, material busa juga dikenal nyaman digunakan dan dapat membantu meningkatkan kualitas tidur. Namun seperti halnya kasur berbahan lain, Anda juga harus tahu bagaimana…
Tren Desain Interior 2023 yang Bikin Rumah Kece
Dari tahun ke tahun, tren desain interior memang selalu mengalami perubahan. Namun bagaimanapun, akan selalu ada siklus yang berulang. Tidak heran jika Anda akan menemukan tren interior 2023 yang mungkin sudah pernah muncul sebelumnya. Jika ada desain kontemporer yang muncul,…
Tips Self Healing di Rumah
Belakangan istilah healing semakin populer digunakan oleh masyarakat. Pandemi yang membuat lebih banyak aktivitas di dalam rumah hingga masalah ekonomi dan persoalan pandemi lain adalah alasannya. Sayangnya banyak orang yang menganggap kalau healing harus dilakukan dengan berbelanja, jalan-jalan atau melakukan…
Bantal Tidur Sehat? Seperti Apa Ya?
Kapan Anda pernah memikirkan tentang bantal tidur Anda? Kalau jawabannya “Sudah lama” atau “Tidak pernah sama sekali”, Anda tidak sendiri. Ada banyak orang yang memiliki masalah tidur tidak menyadari betapa pentingnya peran bantal dalam tidur Anda. Bicara mengenai kualitas tidur,…
Tips Menata Rumah Estetik Layaknya Interior Designer
Memiliki rumah yang estetik adalah impian semua orang. Sayangnya, tidak semua orang memiliki akses dan biaya untuk menyewa seorang desainer. Selain itu, banyak juga pemilik rumah yang ingin mendesain sendiri rumah mereka dengan alasan untuk memperoleh kesan yang lebih personal.…
6 Warna Cat Rumah Terbaik untuk Kamar. Bikin Tidur Pulas!
Percaya atau tidak, warna cat kamar tidur bisa menjadi salah satu masalah yang mengganggu kualitas tidur Anda. Terlepas dari bantal yang empuk atau kasur yang nyaman, sinyal alam bawah sadar yang dikirimkan oleh warna dinding kamar Anda mungkin akan tetap…
6 Cara Murah Mendekorasi Kamar Tidur Estetik ala Pinterest
Selama WFH dan lebih banyak menghabiskan waktu di rumah, Anda mungkin baru sadar betapa menyenangkannya jika punya kamar tidur estetik ala-ala Pinterest. Di kamar tidur Anda tidak hanya menghabiskan waktu untuk beristirahat tapi juga untuk melakukan berbagai aktivitas lain termasuk…
Ingin Tetap Produktif Selama WFH? Ini Caranya!
Pandemi yang berlangsung membuat kita terpaksa menghabiskan lebih banyak waktu di rumah. Salah satunya adalah bekerja. Hanya saja bagi sebagian orang yang sudah terbiasa bekerja dari kantor, memindahkan aktivitas ke rumah bisa jadi pemicu menurunnya produktivitas. Penyebabnya bisa beragam. Mulai…
7 Tanaman Kamar Tidur Ini Bisa Bantu Bersihkan Udara dan Bikin Tidur Lebih Nyenyak
Tidak ada yang lebih melelahkan selain terjaga sepanjang malam kemudian tidur menjelang pagi saat alarm Anda nyaris berbunyi beberapa menit lagi. Sulit tidur bisa mendatangkan banyak masalah kesehatan. Lebih dari sekadar perasaan mengantuk, kehilangan energi dan tidak produktif di siang…