Pernahkah Anda merasa sering digigit nyamuk dibandingkan orang-orang di sekitar Anda? Ternyata, ada alasan ilmiah di balik mengapa nyamuk lebih tertarik kepada sebagian orang daripada yang lain. Penelitian menunjukkan bahwa sekitar 20% orang dianggap lebih “menarik” oleh nyamuk. Ada beberapa…
Kategori: Hidup Sehat
Kenali 6 Gejala Burnout Menurut Para Ahli
Burnout adalah kondisi kelelahan fisik, emosional, dan mental yang disebabkan oleh tekanan pekerjaan yang berlebihan. Meskipun istilah ini sering terdengar, banyak orang belum sepenuhnya memahami gejala burnout dan bagaimana cara mengidentifikasinya. Agar Anda dapat mengenali burnout lebih awal dan mengambil…
Pilih Kasur Busa atau Springbed? Ini Bedanya!
Ketika memutuskan untuk membeli kasur baru, Anda mungkin merasa bingung dengan banyaknya pilihan yang tersedia. Salah satu pertanyaan besar yang mungkin muncul adalah apakah memilih kasur busa atau springbed. Untuk membantu Anda membuat keputusan yang tepat, berikut adalah perbedaan utama…
6 Cara Memilih Kasur Busa yang Bagus
Kasur busa yang bagus telah menjadi pilihan populer bagi banyak orang karena kemampuannya memberikan kenyamanan dan dukungan yang optimal. Namun, dengan banyaknya pilihan yang tersedia di pasaran, memilih kasur busa yang tepat bisa menjadi tantangan. Berikut adalah enam cara untuk…
Diet Plant Based: Apakah Nutrisi Tercukupi?
Ada banyak sekali jenis diet atau pola makan yang diterapkan oleh orang-orang di berbagai belahan dunia. Salah satu jenis diet yang populer adalah plant based diet. Diet ini dilakukan oleh banyak orang yang ingin hidup sehat tanpa harus mengonsumsi bahan-bahan…
4 Cara Mudah Membawa Unsur Alam ke Dalam Rumah
Menyemarakkan hunian dengan sentuhan alam tak hanya bisa menambah estetika, tetapi juga membawa efek positif bagi kesehatan dan mental. Di tengah kesibukan dan hiruk pikuk kota, menghadirkan nuansa alam ke dalam rumah bisa menjadi solusi untuk melepas penat dan menciptakan…
Personal Boundaries: Membangun Batasan dalam Keluarga Demi Kesehatan Mental
Kehidupan keluarga seringkali seperti lanskap yang kompleks. Meskipun tak dapat dipilih, kita harus berinteraksi dengan berbagai karakter di dalamnya, yang kadang menyenangkan, kadang penuh tantangan. Bagaimana kita mengatur hubungan ini, bagaimana kita menetapkan personal boundaries dalam keluarga, bisa menjadi kunci…
5 Tips Belanja Sehat di Supermarket agar Tidak Lapar Mata
Untuk sebagian orang, berbelanja adalah kegiatan yang menyenangkan dan dianggap sebagai cara untuk menghilangkan stres. Namun, saat berbicara tentang belanja bahan makanan sehat, mungkin masih sulit bagi beberapa orang untuk melakukannya. Di supermarket, kita sering disuguhi berbagai pilihan makanan kaleng…
Feng Shui Kamar Tidur untuk Datangkan Hoki
Kamar tidur merupakan ruang pribadi yang menjadi tempat untuk beristirahat dan melepas penat setelah seharian beraktivitas. Menurut ilmu Feng Shui, menata kamar tidur dengan prinsip-prinsip yang tepat dapat mendatangkan energi positif dan hoki bagi penghuninya. Bagi Anda yang ingin menggunakan…
Hormon Tidur Melatonin: Bagaimana Mendapatkannya Secara Alami?
Melatonin yang sering disebut sebagai “hormon tidur”, adalah hormon yang diproduksi secara alami oleh kelenjar pineal di otak. Produksi melatonin dipengaruhi oleh cahaya. Ketika hari mulai gelap, produksi melatonin meningkat, membantu tubuh bersiap untuk tidur. Sebaliknya, paparan cahaya terang di…