Gangguan tidur adalah masalah yang dialami oleh banyak orang di berbagai belahan dunia. Susah tidur, sering terbangun di tengah malam dan kesulitan untik tidur kembali serta bangun dalam keadaan tidak segar adalah beberapa kondisi gangguan tidur yang terkait dengan insomnia.…
Tag: gangguan tidur
Ketindihan: Gaib atau Gangguan Tidur?
Ada banyak sekali gangguan tidur yang sering kita alami. Mulai dari insomnia sampai sleep apnea. Ada satu lagi masalah yang mungkin pernah Anda alami saat tidur yakni sleep paralysis atau yang dalam bahasa Indonesia disebut dengan tindihan (ketindihan). Sleep paralysis…
Resep Tidur Nyenyak Bagi Penderita Gangguan Kecemasan
Akhir-akhir ini, banyak masyarakat yang mengaku mengalami gangguan kesehatan mental karena kekhawatiran akan pandemi. Menurut Survey Meter, kekhawatiran ini bahkan sampai memicu depresi. Kecemasan atau anxiety semasa Covid 19 ini memang semakin bertambah. Akibatnya, banyak masyarakat yang mengeluh karena rasa…
Apakah Gangguan Ini Mempersulit Tidur Anda?
Untuk mendukung kesehatan tubuh, Anda tidak hanya perlu menyantap makanan yang bergizi dan berolahraga, tapi juga menjaga kualitas istirahat dengan baik. Nyatanya tidur nyenyak kadang tidak bisa diperoleh dengan cara yang mudah. Ada berbagai gangguan tidur yang bisa menurunkan kualitasnya.…