Serat merupakan salah satu kandungan nutrisi yang sangat penting bagi tubuh. Diet kaya serat akan membantu Anda menjaga kesehatan saluran pencernaan dan membuat buang air besar menjadi lebih lancar. Dengan kandungan serat yang cukup, bakteri baik dalam perut akan tumbuh…
Tag: tips sehat
Ini Durasi Tidur yang Tepat Sesuai Usia Anda
Para peneliti menjelaskan bahwa berapa pun usia Anda, tidur itu sangat penting. Waktu tidur yang sesuai bisa memperkuat pikiran, memulihkan kondisi tubuh sekaligus melindungi Anda dari berbagai penyakit. Tapi, berapa lama sebenarnya tidur yang kita butuhkan untuk bisa mendapatkan semua…
Cara Menjaga Kesehatan Jantung Yang Tidak Berhubungan Dengan Makanan
Mencintai jantung bukan hanya lewat makanan saja. Para peneliti menemukan berbagai hal sederhana ini dapat meningkatkan kesehatan jantung! Sering tertawa Hati yang gembira ternyata bisa menjadi “vitamin“ bagi jantung. Penelitian yang dipublikasikan di WebMD menyebutkan bahwa pasien yang mengalami sakit…